Rabu, 09 Oktober 2013

MEMBUAT HEADER-FOOTER

Langkah Menggunakan Header-Footer

Membuat Header:
  1. Klik menu ribbon Insert.
  2. Kemudian klik Header.
  3. Setelah itu pilih salah satu header yang kalian inginkan.
  4. Kemudian ketik informasi yang ingin ditampilkan.
  5. Kemudian Close Header.
 Membuat Footer:
  1.  Klik menu ribbon Insert.
  2.  Kemudian pilih Footer.
  3.  Setelah itu pilih salah satu footer yang kalian inginkan.
  4.  Kemudian ketik informasi yang ingin ditampilkan.
  5.  Kemudian Close Footer. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar